Silahkan ikuti panduan sesuai jenis kelasnya berikut ini dengan baik. Supaya anak bisa siap dan nyaman di pertemuan pertama kelas online.
INTRO TO CODE
Persiapan:
- Mendaftar di website Studio Code.org, https://studio.code.org/users/sign_in
- Gunakan gmail orang tua yang aktif
- Sebaiknya gunakan email baru, yang terpisah dari pekerjaan orang tua, supaya tidak menumpuk notifikasinya
- Login di google classroom. Kode kelas akan diberikan di grup whatsApp
- Kelas belajar menggunakan Google Meet yang bisa diakses biasa di browser (Google Chrome, Mozilla Firefox atau Safari, dll).
CODING SCRATCH JUNIOR
Persiapan:
- Install aplikasi Scratch Junior di Hp/Tablet android atau Ipad. https://scratchjr.org/
- Install Scratch Junior di laptop/komputer. Link: https://jfo8000.github.io/ScratchJr-Desktop/ [pilih sesuai jenis laptop anda].
- Login di Google Classroom. Kode kelas akan diberikan di grup whatsApp
- Kelas belajar menggunakan Google Meet yang bisa diakses biasa di browser (Google Chrome, Mozilla Firefox atau Safari, dll).
CODING SCRATCH PEMULA
Persiapan:
- Membuka Website Scratch di www.scratch.mit.edu
- Membuat akun atau username di Scratch [pastikan verifikasi email juga]
- Mengunduh dan Install Scratch Desktop Offline [tidak wajib]
Video penjelasan:
https://youtu.be/GkcePK0MkCE?list=PLxRpeZ4WuUthsxOH1qETG2RaIFHx3_5hV
Video penjelasan:
https://youtu.be/PAJfXMYxzPk?list=PLxRpeZ4WuUthsxOH1qETG2RaIFHx3_5hV
4. Cobalah membuat project coding pertama anda, beri nama file HELLO WORLD.
Video tutorial: https://youtu.be/2wAQ7Sg5G2U
5. Lanjutkan dengan praktek untuk Save dan Share secara online hasil coding anda.
Video: https://youtu.be/qmX19txQbds
Jika sudah berhasil, silahkan bagikan Link Scratch hasil coding anda di grup WhatsApp dari kelas yang anda ikuti.
INTRO TO CODING HTML/CSS
Persiapan:
- Mendaftar di website code editor online, www.trinket.io
- Install Visual Studio Code di laptop/komputer. Dari link berikut: https://code.visualstudio.com/download [ Pilihlah sesuai dengan jenis laptop/komputer anda]
- Login di google classroom. Kode kelas akan diberikan di grup whatsApp
- Kelas belajar menggunakan Google Meet yang bisa diakses biasa di browser (Google Chrome, Mozilla Firefox atau Safari, dll).
INTRO TO CODING APPS
Persiapan:
- Gunakan email untuk pengguna usia 13 tahun ke atas (sebaiknya menggunakan email orang tua yang aktif)
- Mendaftar di website studio code, link berikut: https://studio.code.org/users/sign_in
- Pembelajaran menggunakan App Lab di Studio Code, bisa disimak lebih dulu dari link berikut ini: https://code.org/educate/applab
- Login di google classroom. Kode kelas akan diberikan di grup whatsApp
- Kelas belajar menggunakan Google Meet yang bisa diakses biasa di browser (Google Chrome, Mozilla Firefox atau Safari, dll).
No comments