Belajar tentang coding itu bagus untuk semua orang, karena mengajarkan cara berpikir. Quote ini diungkapkan oleh Steve Jobs. Setuju kan?Apalagi jika, coding juga dikenalkan untuk anak-anak. Beruntung sekali kita, karena sudah banyak pihak yang khusus membuat platform belajar coding untuk anak-anak. Salah satunya adalah Scratch.Bisa anda buka di website www.scratch.mit.edu atau mengunduh aplikasi...


Cara Online dan Offline Belajar Coding Kids Dengan Scratch
3/25/2020
Heni Prasetyorini
No comments
Mengenal coding untuk anak atau guru, menggunakan Scratch bisa dilakukan dengan dua cara, yaitu:1. Harus selalu online, yaitu membuat kreasi dari websitenya langsung di sini: https://scratch.mit.edu/projects/editor/?tutorial=getStarted , dan atau2. Bisa offline, jadi kalau wifi mati tetap bisa bikin kreasi. Untuk itu, Scratch harus diunduh dan diinstall dulu di Laptop dan Komputer masing-masing. Link download di sini: https://scratch.mit.edu/download3. Bisa offline di mobile...


Scratch For Education
3/17/2020
Heni Prasetyorini
No comments
Scratch adalah bentuk visual programming yang dikembangkan untuk mengenalkan coding kepada anak-anak.Bisa diakses di https://scratch.mit.edu/Kita bisa membuka scratch di browser apa saja (google chrome, mozilla firefox, dll).Bahkan jika tidak ingin mengunduh di HP/tablet, teman2 juga bisa membuka scratch ini di browser hp. Akan tetapi untuk bermain, harus online, jika diunduh dulu, kita bisa...


Jurnal Coding Kid Surabaya
3/16/2020
Heni Prasetyorini
No comments
Coding Kid Surabaya pertama dimulai tahun 2018, bertempat di Rumah Kreatif jl. Chairil Anwar Surabaya. Pengajar dari beberapa dosen Informatika Universitas Trunojoyo. Karena beberapa keterbatasan pengajar dan saya yang harus mengikuti Apple Academy selama kurang lebih satu tahun, maka kelas coding kids ini berhenti. Akan tetapi saya tidak berhenti mencari tahu, sebenarnya kenapa anak perlu...


Teacher Training Bersama SD Khadijah 3 Surabaya
3/15/2020
Heni Prasetyorini
No comments
Sabtu, 7 Maret 2020, Kelasku Digital hadir di SD Khadijah 3 Surabaya. Jika ingin mendaftarkan sekolah anda, bisa mengisi form di bit.ly/kelasgodigital atau langsung hubungi Kelasku Digital di whatsapp 0896-9926-4...


Cara Mengatur You Tube For Kids Untuk Anak Kecil
3/03/2020
Heni Prasetyorini
No comments
Apakah anda sudah tahu ada channel You Tube Khusus untuk anak-anak?coba anda buka di www.youtubekids.com.Ya, alamatnya berbeda dengan you tube biasanya yang di www.youtube.comMenarik sekali karena channel ini memang untuk anak-anak dan bisa diatur isi konten sesuai dengan usia anak-anak atau murid anda.Untuk cara mengaturnya bisa disimak video berikut i...


Ajak Anak Membuat Video Proses Mewarnai Gambarnya di Kertas
3/03/2020
Heni Prasetyorini
No comments
Ajak anak memanfaatkan gadget dan internet untuk belajar, sekaligus mendokumentasikan kegiatannya. Hal ini juga bisa dilakukan oleh guru, untuk menyampaikan materi belajar dengan membuat konten sendiri.Berikut adalah contoh tampilannya di You Tube: Anak akan suka melihat videonya sendiri, terlebih lagi bisa menunjukkannya kepada ibu, ayah, keluarga dan teman lainnya.Anak juga bisa mengikuti perkembangan dari keterampilannya dalam menggambar atau mewarnai. Untuk membuat video ini,...
Subscribe to:
Posts (Atom)